Di Medsos Awang Disebut Bakal Calon Wakil Gubernur NTT

  • Whatsapp

Kota Kupang, penanusantara.com- Perhelatan Pemilihan Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) tahun 2018 masih dikatakan lama, namun kini masing-masing Bakal Calon telah menyatakan diri untuk bertarung dalam pilgub tahun 2018 yang akan datang.

Seperti saat ini, Esthon Fornay yang berpasangan dengan Cristian Rotok, sedangkan Benny K. Harman, Ibrahim Agustinus Medah, Honning Sanny, Daniel Tegu Dedo masing-masing dari mereka sudah menyatakan diri untuk maju namun masih mencari pasangan untuk mendampingi mereka.

Read More

Kini Ramai Dibicangkan di Sosial Media (Medsos) Facebook, sosok Awang Notoprawiro yang diketahui sebagai Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PAN NTT ramai dibicarkan oleh Natizen. Yang mana mengharpkan Awang untuk maju bertarung sebagai Bakal Calon Gubernur atau wakil Gubernur NTT untuk periode 2018-2023.

“Melihat situasi dan perkembangan politik menjelang pilgub tahun 2018..
Saya menyarankan agar Mimilih Pemimpin yang rendah hati..dari sekian banyak calon, baik sy ketemu secara langsung maupun tidak..
Saya lebih tertarik dengan sosok Awang Notoprawiro, Sosok yg mau mendengar, sosok yg terbuka kepada siapa saja..
Saya dukung Awang menuju NTT Satu..
Bagaimana dengan kalian ???,” tulis akun atas nama Agung Laurecent di group Veki Larik Bebas Bicara, Bicara bebas, Rabu (01/03) lalu.

Sementara itu pada akun atas nama Mone Ke Didu dalam group facebook Jefri Riwu Kore mengharpakan kepada Awang untuk maju sebagai Wakil Gubernur NTT

“CALON WAKIL GUBERNUR NTT. AWANG NOTOPRAWIRO,” tulisnya dilampirkan foto Awang

Hal sama juga ditulis salah satu akun facebook pada minggu, (05/03) atas nama Pandji Kian yang menyebut bahwa Awang Notoprawiro cocok mendampingi Bakal Calon Gubernur NTT dari partai Demokrat, Benny K. Harman.

pito

Komentar Anda?

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *