Tiba di Mataloko, Laka Lena Disambut dengan Drumb Band Siswa SMP Soefija

  • Whatsapp
banner 468x60

Mataloko, penanusantara.com- Ketua Yayasan Tunas Muda Indonesia (YTMI), Emanuel Melkiades Laka Lena disambut dengan drum band  oleh siswa SMP Soefija Pranata Kabupaten Ngada,Sabtu (6/5/2017) di Aula Immaculata Paroki Roh Kudus Mataloko.

Kunjungan Melki Laka ke kabupaten Ngada dalam rangka membuka dan mengikuti acara Sayembara AYO BANGUN NTT dan juga dialog terbuka. Sayembara AYO BANGUN NTT Sendiri digagas oleh YTMI.

Read More

banner 300250

Tiba di mataloko melki langsung diterima secara resmi dengan pertunjukan drum band, peserta dialog dan sayembara yang sudah menunggu di depan halaman paroki Roh Kudus Mataloko. kemudian langsung dilanjutkan dengan dialog terbuka dan sayembara “Ayo Bangun NTT” .

Dialog sendiri dibuka oleh Emanuel Jomba seorang pendiri koperasi media, literasi koran lokal, media cermat yang berperan sebagai media pendidikan di kabupaten Ngada.

Gerakan hati cinta literasi yang didirikan emanuel jomba sendiri merupakan gagasan baru. era dimana ketika berbicara itu sudah berakhir tetapi saatnya kita berkarya terhadap daerah. Jelas emanuel. (TIM)

Komentar Anda?

banner 300x250

Related posts

banner 468x60

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *